Air merupakan anugrah yang menjadi sumber kehidupan bagi seluruh makhluk hidup. Dari sekian banyaknya air yang ada di muka bumi, ada sebuah mata air yang dikenal karena keajaibannya, yakni air Zam-zam.
Keajaiban air Zam-zam dimulai dari sejarah munculnya mata air tersebut. Semua berawal dari Nabi Ibrahim AS menempatkan Siti Hajar dan Ismail AS sendirian di daerah dekat mekah. Udara mekah yang menyegat kala itu mebuat bayi ismail meronta kehausan. Siti Hajar yang berusaha mencari air pun berlri-lari antar shafa dan marwah guna menemukan sumber air namun gagal. Akan tetapi Allah SWT tidak tinggal diam Ia menjawab ikhtiar Siti Hajar dengan air yang memancarnya air dari kaki Ismail yang tidak lain adalah air Zam-zam.
Keajaiban air Zam-zam pun pernah diuji lab oleh seorang ilmuwan terkenal Jepang, Dr Masasro Imoto,
dalam kajian ilmiahnya terhadap air zamzam dengan
teknik nano, ternyata hal itu tidak mampu mengubah karakteristiknya
sedikit pun. Justru setetes air zamzam dic
ampur ke dalam 1000 tetes air
biasa, maka air tersebut akan memiliki berbagai keistimewaan air
zamzam. berikut hasil penelitian ilmuwan jepang terhadap keistimewaan air Zam-zam:
-tidak ada satu pun jenis air yang menyerupai
butiran-butiran kristalnya.
-bacaan basmalah yang ada di dalam Alquran pun dan biasa dibaca kaum
Muslimin sebelum makan dan
minum, ternyata memiliki pengaruh terhadap
kristal-kristal air.
-Ketika air tersebut diperdengarkan bacaan Alquran, maka terbentuklah
kristal air yang memiliki desain
figuratif sangat bening dan jernih
-Jika pada sumur-sumur biasa terjadi pertumbuhan organisme seperti
hewan (bakteri) atau tumbuhan
(lumut) didalamnya sehingga air tak bisa
dikonsumsi, maka pada sumur zamzam tak ditemukan
keberadaan organisme
apapun.
sumber : http://www.republika.co.id/berita/jurnal-haji/wijhat/13/09/14/mszig4-keajaiban-zamzam-di-mata-ilmuwan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar